Adonan Hati

Adonan Hati

Beli Sekarang

Adonan Hati

Penulis: 

1.Yuliyanti, S.S, M.Pd

2.Anindya Avinka Putri, S.Pd

Editor: Muhammad Fajar Kurniawan, S.Pd.

Penerbit:

Medtra Books  

Tahun Terbit:

2025

ISBN:

Jumlah Halaman:

160 Halaman

Spesifikasi:

Isi buku menggunakan huruf Minion 11 pt

hal iv+156 hlm.; Uk: 14,8 x 21 cm

Sinopsis:

Selmona Tartiana selalu hidup dalam bayang-bayang kakaknya, Hana, dan sering dibandingkan oleh ibunya yang merendahkan pekerjaannya sebagai desainer grafis freelance. Merasa terasing dari keluarganya, Selma menemukan pelarian dalam baking, di mana proses membuat kue menjadi terapi baginya. Namun, konflik keluarga yang memuncak membuatnya kehilangan ketenangan yang biasanya ia dapatkan dari baking, hingga ia memutuskan untuk melepaskan ekspektasi keluarganya dan fokus pada dirinya sendiri. Dengan dukungan teman-temannya dan usahanya sendiri, Selma menemukan kembali kepercayaan diri serta memahami bahwa kebahagiaan sejati datang dari menerima dan menghargai dirinya sendiri, bukan dari validasi keluarga.